Setiap mahasiswa pasti menginginkan kuliahnya cepat2 selesai alias cepat lulus.
Yupz….keinginan yang wajar itu. Ngapain pengen lama2…ntar banyak2in biaya aja…betul ga? Bagi yang kuliahnya lama ga kelar2 atau yang ga sempat selesai alias kabur duluan, tentu punya alasan masing2. Ga usah dibahas itu, kita hargai privasi masing2 orang.
Sebelum kita membahas tips cara efektif untuk sukses kuliah, perlu kita infokan bagi calon mahasiswa baru dan para orang tua/wali beberapa hal berikut :
Sebelum kita membahas tips cara efektif untuk sukses kuliah, perlu kita infokan bagi calon mahasiswa baru dan para orang tua/wali beberapa hal berikut :
- Perbandingan SMA dengan Perguruan Tinggi.
(1.) Sewaktu di SMA, sistem belajar dituntun oleh guru sedangkan di PT, belajar lebih mandiri. (2.) Di SMA, wajib memakai seragam sekolah sedangkan di PT, berpakaian bebas asal rapi dan sopan. (3.) Di SMA, jam masuk, istirahat dan pulang sudah di tentukan sedangkan di PT, jam disesuaikan dengan mata kuliah yang diambil. Dari 3 point diatas terlihat klo di SMA selalu merasa terikat oleh sistem dan aturan sekolah sedangkan di PT lebih bebas mengatur sendiri semua hal yang berkaitan dengan kuliah. Pada masa transisi dari SMA ke PT, banyaklah bertanya dan mencari informasi sehigga dapat cepat menyesuaikan keadaan.
(1.) Sewaktu di SMA, sistem belajar dituntun oleh guru sedangkan di PT, belajar lebih mandiri. (2.) Di SMA, wajib memakai seragam sekolah sedangkan di PT, berpakaian bebas asal rapi dan sopan. (3.) Di SMA, jam masuk, istirahat dan pulang sudah di tentukan sedangkan di PT, jam disesuaikan dengan mata kuliah yang diambil. Dari 3 point diatas terlihat klo di SMA selalu merasa terikat oleh sistem dan aturan sekolah sedangkan di PT lebih bebas mengatur sendiri semua hal yang berkaitan dengan kuliah. Pada masa transisi dari SMA ke PT, banyaklah bertanya dan mencari informasi sehigga dapat cepat menyesuaikan keadaan.
- Sistem Satuan Kredit Semester (SKS)
Sistem SKS klo didefinisikan adalah suatu sistem penyelenggaraan pendidikan dimana beban studi mahasiswa, beban kerja tenaga pengajar (dosen) dan beban penyelenggaraan program lembaga pendidikan dinyatakan dalam satuan kredit semester. Dimana dalam 1 sks = belajar 3 jam/minggu (kuliah, praktek, tugas, dll). Kelebihan dengan sistem ini, mahasiswa dapat menyesuaikan kemampuan dirinya dan bebas memilih mata kuliah sesuai strategi masing2 mahasiswa berdasarkan Indeks Prestasi (IP) yang diperoleh pada semester sebelumnya sehingga dapat memperpendek/mempercepat masa studinya.
- Pembimbing Akademik/Dosen Wali
Pembimbing Akademik/Dosen Wali sangat penting bagi mahasiswa dalam hal perkembangan akademik mahasiswa. Mahasiswa dapat berkonsultasi dengan PA/dosen wali dalam hal strategi2 dalam memilih mata kuliah sehingga dapat mempercepat masa studinya. Dan juga mahasiswa dapat berkonsultasi mengenai masalah2 yang dihadapinya yang menjadi penyebab terhambatnya studi. Semua hal yang berkaitan dengan perkembangan akademik mahasiswa silahkan berkonsultasi dengan PA/dosen wali kamu.
Sistem SKS klo didefinisikan adalah suatu sistem penyelenggaraan pendidikan dimana beban studi mahasiswa, beban kerja tenaga pengajar (dosen) dan beban penyelenggaraan program lembaga pendidikan dinyatakan dalam satuan kredit semester. Dimana dalam 1 sks = belajar 3 jam/minggu (kuliah, praktek, tugas, dll). Kelebihan dengan sistem ini, mahasiswa dapat menyesuaikan kemampuan dirinya dan bebas memilih mata kuliah sesuai strategi masing2 mahasiswa berdasarkan Indeks Prestasi (IP) yang diperoleh pada semester sebelumnya sehingga dapat memperpendek/mempercepat masa studinya.
- Pembimbing Akademik/Dosen Wali
Pembimbing Akademik/Dosen Wali sangat penting bagi mahasiswa dalam hal perkembangan akademik mahasiswa. Mahasiswa dapat berkonsultasi dengan PA/dosen wali dalam hal strategi2 dalam memilih mata kuliah sehingga dapat mempercepat masa studinya. Dan juga mahasiswa dapat berkonsultasi mengenai masalah2 yang dihadapinya yang menjadi penyebab terhambatnya studi. Semua hal yang berkaitan dengan perkembangan akademik mahasiswa silahkan berkonsultasi dengan PA/dosen wali kamu.
Ok…kita lanjut membahas tips cara efektif untuk sukses kuliah…
Sukses kuliah itu bukan hanya lulus dan menjadi sarjana. Juga bukan untuk menjadi kaya atau mendapat posisi yang bagus di tempat kerja nanti. orang2 yang gagal dlm kuliahpun banyak yang menjadi kaya, terkenal dan dapat posisi bagus, seperti pada postingku yg lalu.
Sukses kuliah itu bukan hanya lulus dan menjadi sarjana. Juga bukan untuk menjadi kaya atau mendapat posisi yang bagus di tempat kerja nanti. orang2 yang gagal dlm kuliahpun banyak yang menjadi kaya, terkenal dan dapat posisi bagus, seperti pada postingku yg lalu.
Menurut aku, sukses kuliah itu idealnya sih….(ini klo ngomong ideal lho….hehehe) hrs memenuhi hal2 sebagai berikut :
- Lulus tepat waktu, idealnya antara 4 sampai 5 tahun.
- Lulus dengan predikat cumlaude atau minimal sangat memuaskan.
- Selesai kuliah langsung dapat pekerjaan.
- Selama kuliah banyak teman.
- Selama kuliah dan setelah lulus berperilaku baik dan sopan.
- Selalu kreatif dan komunikatif.
Dari ke 6 point diatas, point 1 s/d 3 kyknya sih ideal banget ya. Apa mungkin kita dapat memenuhinya? Mungkin saja….asal punya niat yg tulus, berusaha dan belajar keras. Ke 6 point diatas saling berkaitan sehingga klo misalnya hanya memenuhi point 1, 2 dan 3 saja sementara point 4, 5 dan 6 tidak terpenuhi apa gunanya kamu menjadi sarjana klo tidak mempunyai teman, berperilaku buruk, tidak kreatif dan komunikatif. Tujuan kuliah itukan supaya kamu menjadi orang yang berilmu dibidang kamu, mempunyai pola pikir yang terarah dan sosial terhadap lingkungan sekitar.
Untuk mewujudkan sukses kuliah seperti diatas, mari kita simak tips2nya berikut semoga bermanfaat :
1. Mengikuti kuliah
Selama kamu mengikuti kuliah/tatap muka di kelas hal2 yang perlu dilakukan adalah niat kuliah yang sungguh2, usahakan kamu datang tepat waktu, ikuti semua kegiatan selama kuliah sampai selesai, usahakan duduk ditempat strategis dimana kamu bisa melihat dan mendengarkan penjelasan dosen secara baik, jangan mengobrol disaat kuliah dan berpakaianlah yg rapi serta sopan. Dan jangan lupa, jadikan kuliah sebagai hal yang menyenangkan dan enjoylah dengan itu.
Selama kamu mengikuti kuliah/tatap muka di kelas hal2 yang perlu dilakukan adalah niat kuliah yang sungguh2, usahakan kamu datang tepat waktu, ikuti semua kegiatan selama kuliah sampai selesai, usahakan duduk ditempat strategis dimana kamu bisa melihat dan mendengarkan penjelasan dosen secara baik, jangan mengobrol disaat kuliah dan berpakaianlah yg rapi serta sopan. Dan jangan lupa, jadikan kuliah sebagai hal yang menyenangkan dan enjoylah dengan itu.
2. Membagi waktu
Kunci utama sukses kuliah diantaranya adalah pintar2 membagi waktu. Bagilah waktu kamu dengan baik, antara waktu kuliah, berorganisasi, waktu belajar, mengerjakan tugas, istirahat, main2, olahraga dan beribadah. Awalnya sangat sulit sekali melakukannya tapi lama2 akan terbiasa. Sebenarnya secara tidak sadar kamu pernah memanfaatkan waktu dengan baik. Disaat apakah itu? Di saat kamu mengikuti ujian atau test. Pada saat ujian seseorang akan memanfaatkan waktu sebaik mungkin. Kenapa kok bisa? Karna pada waktu ujian seseorang akan bekerja dibawah tekanan atau under pressure. Untuk bisa membagi waktu, mari kita ciptakan kondisi under pressure dengan selalu mngelola waktu kita dengan baik. Membagi waktu sangat bermanfaat sekali. Kebiasaan ini akan terbawa sampai kamu nanti orang yang sukses dalam berkarier. Bagaimana cara membagi waktu? Caranya sederhana banget, buat pengelompokan waktu, contoh :
Kunci utama sukses kuliah diantaranya adalah pintar2 membagi waktu. Bagilah waktu kamu dengan baik, antara waktu kuliah, berorganisasi, waktu belajar, mengerjakan tugas, istirahat, main2, olahraga dan beribadah. Awalnya sangat sulit sekali melakukannya tapi lama2 akan terbiasa. Sebenarnya secara tidak sadar kamu pernah memanfaatkan waktu dengan baik. Disaat apakah itu? Di saat kamu mengikuti ujian atau test. Pada saat ujian seseorang akan memanfaatkan waktu sebaik mungkin. Kenapa kok bisa? Karna pada waktu ujian seseorang akan bekerja dibawah tekanan atau under pressure. Untuk bisa membagi waktu, mari kita ciptakan kondisi under pressure dengan selalu mngelola waktu kita dengan baik. Membagi waktu sangat bermanfaat sekali. Kebiasaan ini akan terbawa sampai kamu nanti orang yang sukses dalam berkarier. Bagaimana cara membagi waktu? Caranya sederhana banget, buat pengelompokan waktu, contoh :
05.00–07.00 : Bangun, sholat (bagi yg muslim), hafalan, mandi, sarapan
07.00-14.00 : Kegiatan kampus (kuliah, perpustakaan, organisasi), sholat
14.00–16.00 : Makan, istirahat
20.00–22.00 : Belajar atau mengerjakan tugas
22.00–23.00 : Evaluasi diri dan buat program buat untuk besok
07.00-14.00 : Kegiatan kampus (kuliah, perpustakaan, organisasi), sholat
14.00–16.00 : Makan, istirahat
16.00–18.00 : Sholat, belajar (mengulang materi kuliah atau mengerjakan tugas),
olahraga, mandi
18.00–20.00 : Sholat, makan, ngaji, dll.20.00–22.00 : Belajar atau mengerjakan tugas
22.00–23.00 : Evaluasi diri dan buat program buat untuk besok
3. Manfaatkan catatan kuliah
Kunci utama sukses kuliah yang kedua adalah catatan kuliah. Catatan kuliah sangat membantu untuk mengingat kembali apa aja yang telah disampaikan/diajarkan oleh dosen, meningkatkan daya ingat tentang materi kuliah secara mudah, memelihara konsentrasi selama mendengarkan kuliah dan bekerjasama dengan otak kamu untuk mengerti materi kuliah. Catatan yang baik dapat menghemat waktu kamu untuk mengingat materi kuliah. Yang perlu di catat hanya point2 yang penting aja.
Kunci utama sukses kuliah yang kedua adalah catatan kuliah. Catatan kuliah sangat membantu untuk mengingat kembali apa aja yang telah disampaikan/diajarkan oleh dosen, meningkatkan daya ingat tentang materi kuliah secara mudah, memelihara konsentrasi selama mendengarkan kuliah dan bekerjasama dengan otak kamu untuk mengerti materi kuliah. Catatan yang baik dapat menghemat waktu kamu untuk mengingat materi kuliah. Yang perlu di catat hanya point2 yang penting aja.
4. Berteman dengan banyak orang
Berteman adalah hal yang baik disamping kamu bebas dari dicap sebagai orang yang kuper alias ga gaul, dengan banyak teman juga sangat membantu kamu disaat kamu mendapat kesulitan. Ingat jangan salah pilih teman. Cari dan pilihlah teman2 yang baik plus pintar sehingga kamu termotivasi. Dengan banyak teman kamu juga dapat membentuk kelompok belajar dan mengerjakan tugas.
Berteman adalah hal yang baik disamping kamu bebas dari dicap sebagai orang yang kuper alias ga gaul, dengan banyak teman juga sangat membantu kamu disaat kamu mendapat kesulitan. Ingat jangan salah pilih teman. Cari dan pilihlah teman2 yang baik plus pintar sehingga kamu termotivasi. Dengan banyak teman kamu juga dapat membentuk kelompok belajar dan mengerjakan tugas.
5. Aktiflah di organisasi kemahasiswaan
Berorganisasi penting buat kamu untuk pengembangan diri, belajar berkomunikasi dan bersosialisai dgn orang lain, belajar memahami dan menghadapi perbedaan dng orang lain, melatih diri untuk bisa bekerjasama dalam tim, melatih bekerja secara manajerial, melatih tata administrasi, memperluas wawasan dan membina hubungan antar mahasiswa, dan membentuk pola pikir. Yang perlu diingat, aturlah waktu antara kegiatan yang lain dengan berorganisasi. Jangan mengutamakan oganisasi sehingga kegiatan yang lain terbengkalai.
Berorganisasi penting buat kamu untuk pengembangan diri, belajar berkomunikasi dan bersosialisai dgn orang lain, belajar memahami dan menghadapi perbedaan dng orang lain, melatih diri untuk bisa bekerjasama dalam tim, melatih bekerja secara manajerial, melatih tata administrasi, memperluas wawasan dan membina hubungan antar mahasiswa, dan membentuk pola pikir. Yang perlu diingat, aturlah waktu antara kegiatan yang lain dengan berorganisasi. Jangan mengutamakan oganisasi sehingga kegiatan yang lain terbengkalai.
Ok...Segitu aja kok tipsnya….
Mau sukses kuliah…?? Silahkan terapkan…semoga bermanfaat
Ohya….masih ada sedikit yang perlu aku sampekan :
- Bila kamu bernasib kurang baik yaitu masuk dalam daftar drop out (DO), jangan panik apalagi langsung kabur. Datangi dosen PA/dosen wali dan diskusikan problemnya. Datangi jurusan, bicarakan gmn solusinya karna jurusan berkepentingan agar kamu tidak di DO.
- Untuk mencari pengalaman dalam membuat karya ilimiah, ikuti penelitian dosen, ikuti program kreatifitas mahasiswa. Dengan membuat karya ilmiah kamu nanti tidak kesulitan dalam menyusun tugas akhir atau skripsi.
- Dalam membina hubungan baik dengan dosen, kamu harus pahami apa yang diinginkan oleh dosen. Apa kebiasannya saat mengajar, saat konsultasi, memberi ujian dan dalam kesehariannya.
9 komentar:
Makasih karena sudah menyunjungi Bima Lanang,
Blog Bang Fitra sudah saya add. Saya menawarkan juga menjadi referral saya di VIPrefs. baca disini http://bima-lanang.blogspot.com/2011/03/klik-dibayar.html
Mksh balik buat Bima Lanang yg sdh mengunjungi dan joint link dg blog sy.
referralnya sy pelajari dl...ada rencana jg ke arah situ...trmks
tenkiu tlh visit ke warta ngali. mhn tny ni gun, tampilan blog gun bgs banget. pake template apa ya, mhn petunjuk gun?
kok jarang tengok ya bang..
maaf ya gan....akhir2 ini blog ini jarang sy buka n update posting....krn skrg sy lg sibuk sekali dikantor....
sy pake template standar aja kok dr blogspot n sy atur aja kombinasi warna n hurufnya....tp sy lihat hasilx cukup memuaskan jg
trmksh...
artikelnya menarik,.
trims ya mbak fitra,...
>>kunjungi juga: Kumpulan Info & Fakta Unik Dunia Maya, Dunia Nyata, Dan Dunia Gaib di,...
http://munsypedia.blogspot.com/
artikelnya menarik,.
trims ya mbak fitra,...
>>kunjungi juga: Kumpulan Info & Fakta Unik Dunia Maya, Dunia Nyata, Dan Dunia Gaib di,...
http://munsypedia.blogspot.com/
Thanks bro Munsy....
tp maaf...sy bukan mbak....hehehe...
blognya jg bagus....keren...
Terimakasih informasinya dari artikel anda, tentang tips sukses kuliah berikut artikel yang terkait tersebut di 5 KUNCI AMPUH SUKSES SAAT KULIAH DENGAN PREDIKAT CUMLAUDE
NB: Mohon tolong admin untuk di approve komentar saya, kita saling membantu saja...kalau tidak ada dirugiakan apa salahnya saling membantu,, untuk kepentingan Seo dan kepentingan pengunjung blog anda mendapatkan informasi yang terkait terimakasih admin
Posting Komentar